TUTORIAL EDIT SERVER OPERA MINI JAVA (OPNEXT 7.0) MENGGUNAKAN HAPE SYMBIAN S60V2 DAN S60V3



Opera Mini adalah browser yang paling populer bagi pengguna Ponsel, selain lebih cepat dari browser hp Opera Mini juga sering digunakan untuk berinternet ria tanpa bayar alias Gratis.
Nah kali ini saya akan membahas tentang pengeditan server Opera Mini Java, sebenarnya tutorial seperti ini sudah banyak ditemukan di situs/blog lain namun berhubung ada beberapa teman yang request jadi saya bikin aja biggrin. Karna saya pengguna symbian s60v3 jadi saya hanya bisa memberi tutor untuk pengguna s60v2 dan s60v3^5 saja.

Oke langsung kepokok pembahasan aja, buat pengguna s60v2 ataupun s60v3 kita harus mempunya tools untuk mengeditnya, berikut toolnya :
X-Plore (udah pasti punya donk)
Zntxhan s60v2, s60v3 (butuh python)
Opera Mini Original (contoh:Opera Mini 7 Next)

Langkah-langkahnya :
Buka Opera Mini yang akan kita edit menggunakan X-plore (tekan tombol 1 lalu open image dari opmin untuk memperbesar gambarnya)
a-01.jpg

Tandai semua file/folder yang ada dalam opera mini tersebut, lalu extract semua file ke sebuah folder (Option -> File -> Extract to -> pilih tempat extractnya -> Select/Ok).
a-02.jpg
a-03.jpg

Kemudian edit file "Code.class" yang sudah diextract tadi menggunakan Zntxhan, buka zntxhan (Options -> Start -> Listway -> pilih file "Code.class" untuk Opera Mini 4 kebawah h.class yang diedit bukan Code.class.
a-04.jpg

Setelah terbuka lalu klik (Options -> Edit -> Find All -> ketik http:// -> Ok)
a-05.jpg

Ganti text " http://mini5.opera-mini.net:80 " dengan bug gratisan, contoh diganti dengan " http://xlgo.co.id/track.pl/0/http/global-turbo-1-lvs-usa.opera-mini.net:80 "
a-06.jpg
a-07.jpg
a-08.jpg

Setelah selasai, langkah selanjutnya adalah mengganti socket dengan bug gratisan juga karna jika socket tetap stantdart maka gratisan pun gak akan jalan.
Lakukan hal yang sama seperti saat mengedit http
a-09.jpg

Jika sudah selesai semua lalu tekan back dan simpan yang sudah diedit tadi (save modify).
a-10.jpg

Nah sekarang kita sudah selesai menggati server opminnya, langkah selanjutnya adalah mengepack kembali ke bentuk jar supaya bisa diinstall, tapi sebelum itu kita hapus dulu file backup dari Code.class dan biasanya akan bernama Code.class_.bak dengan X-Plore, setelah dihapus lalu tandai semua file/folder seperti sebelumnya lalu klik (Menu -> Zip -> Copy to zip -> Ok -> beri nama -> Ok) tunggu sampai proses selesai
a-11.jpg
a-12.jpg
a-13.jpg

Setelah proses packing zip selesai, tinggal di rename aja ke jar (contoh: hasil.zip menjadi hasil.jar) dan silah coba install.
a-14.jpg
a-15.jpg

Saya rasa hanya segitu aja tutornya, mohon maaf kalo tutornya sulit dicerna atau rumit. Saya hanya pemula yang berusaha untuk tidak menyimpan sendiri pengetahuan yang saya punya dengan cara membagikannya pada yang belum tau dan saya sudah berusaha membuatnya agar mudah dimengerti tapi yang menilai adalah kalian.

Sumber : Tutorial Edit Server Opera Mini Java


CATATAN:
  1. Sewaktu-waktu trik dapat berubah, mohon laporannya jika sudah gak bisa. Thanks
  2. Untuk Pemula, Baca Ini
  3. Untuk yang kebingungan cara download di tusfiles klik disini
  4. File-file terbaruku yang lain, anda dapat mengunjungi MY FILES
  5. Update Trik Gratisan setiap harinya anda dapat mungunjungi UPDATE HARI INI
  6. Trik ini bukan untuk anda yang berjiwa pemalas dan mudah menyerah.

0 Response to "TUTORIAL EDIT SERVER OPERA MINI JAVA (OPNEXT 7.0) MENGGUNAKAN HAPE SYMBIAN S60V2 DAN S60V3"

Posting Komentar

Powered by Blogger